KTA Sinarmas yang bisa diajukan hari ini adalah KTA Payroll Bank Sinarmas, KTA Tenaga Kerja Indonesia dan KTA Simas Agri. KTA Sinarmas menawarkan pinjaman dengan bunga mulai dari 0.8% – 1.25% per bulan. Pengajuan KTA Sinarmas hanya bisa dilakukan di kantor cabang Bank Sinarmas terdekat.
Sebelum mengajukan pinjaman tanpa agunan Sinarmas, cermati :
- Fitur KTA Bank Sinarmas
- Syarat KTA Sinarmas
- Biaya-biaya KTA Bank Sinarmas 2020
- Pengajuan KTA Sinarmas
- Pembayaran Cicilan KTA Sinarmas 2020
Jenis dan Fitur KTA Sinarmas
Jenis KTA Bank Sinarmas tahun 2020:
- KTA Sinarmas Payroll : pinjaman tanpa agunan bank Sinarmas untuk karyawan payroll Bank Sinarmas. Namun, untuk mengajukan KTA Sinarmas karyawan saat ini hanya tersedia untuk karyawan Sinarmas dan karyawan Group Sinarmas.
- KTA Tenaga Kerja Indonesia: pinjaman tanpa jaminan untuk Calon TKI yang bisa digunakan untuk biaya pengurusan dokumen, pelatihan dan pemberangkatan sampai penempatan di negara tujuan.
- KTA Simas Agri: pinjaman tanpa agunan untuk wiraswasta pada bidang pertanian / peternakan / perikanan / perkebunan
Fitur KTA Sinarmas:
Biaya-biaya KTA Sinarmas 2018
Biaya yang dikeluarkan untuk pinjaman KTA Sinarmas Payroll adalah:
Syarat KTA Sinarmas
Syarat KTA Sinarmas:
- WNI
- Usia minimum:
a. Karyawan Payroll: 21 tahun
b. Calon TKI: 18 tahun - Usia maksimum saat pelunasan: 55 tahun
- KTA Payroll: Karyawan Sinarmas dan karyawan Group Sinarmas
- Membuka rekening tabungan Bank Sinarmas
Dokumen syarat pinjaman KTA Bank Sinarmas:
Cara Daftar KTA Bank Sinarmas
Cara pinjam uang di Sinarmas hanya bisa dilakukan di kantor cabang Bank Sinarmas. Saat ini, KTA Bank Sinarmas online belum tersedia.
Cara pengajuan KTA Sinarmas adalah:
- Datang ke kantor cabang Bank Sinarmas dan bawa dokumen syarat
- Isi formulir KTA Sinarmas
- Menyerahkan formulir dan dokumen syarat
- Menunggu proses analisis dan persetujuan dari Bank Sinarmas
- Jika pinjaman disetujui, pihak bank akan menghubungi Anda. Jika dalam jangka waktu 7 hari kerja Anda belum dihubungi, Anda bisa cek status aplikasi Anda dengan menghubungi:
a. Bank Sinarmas Care 1500-153 atau (021) 62301505
b. E-mail: [email protected] - Proses pencairan dana tunai ke rekening bank Sinarmas
Cara Pembayaran KTA Sinarmas
Pembayaran cicilan KTA Sinarmas wajib dibayar setiap bulan dengan cara auto-debit dari rekening di Bank Sinarmas dengan nama nasabah yang sama dengan nama pengaju fasilitas KTA. Siapkan saldo yang cukup di dalam rekening tabungan sebelum tanggal jatuh tempo pembayaran pinjaman.